Cara Mengembalikan File Atau Data Yang Terhapus Di Android

Cara Mengembalikan File Atau Data Yang Terhapus Di Android

Cara Mengembalikan File Terhapus Android - Bagi sebagian orang pastilah mempunyai data penting yang biasa kita simpan baik itu kita simpan di laptop, komputer maupun kita simpan pada Handphone. Dulunya orang banyak sekali yang menyimpan data-data pentingya di Flashdisk namun akhir-akhir ini karena ada banyak virus-virus yang menyerang flashdisk ini dan juga tidak praktis, maka mereka mulai beralih moda penyimpanan. Lalu apa hubungannya dengan mengembalikan file terhapus di Android?

Hadirnya smartphone yang belakangan ini malah menjadi alternatif untuk bisa menyimpan berbagai file mulai dari file foto, video, data, dokumen, koleksi lagu maupun yang lainnya. tapi terkadang kita tak sengaja menghapus file ini, namun tenang saja kita akan memberikan solusi mengenai masalah data yang terhapus itu. Berikut adalah tips mengembalikan file terhapus di Android.

Tips mengembalikan file terhapus di Android ini hadir bagi anda yang tak sengaja menghapus file atau data yang ada di Hp Android. Anda bisa mengembalikannya dengan aplikasi Wondershare Dr.Fone For Android 6.1.1.35, berikut ini adalah cara mengembalikan file yang terhapus pada android:

Pertama silahkan kita unduh/download dulu aplikasinya di >>Disini<<
  1. Setelah berhasil mendownload Wondershare Dr.Fone For Android 6.1.1.35 Silahkan ekstrak menggunakan WinRar/WinZip lalu install di komputer atau laptop kamu.
  2. Selanjutnya lakukan aktivasi agar kamu dapat menggunakan aplikasi secara penuh. Tutorialnya bisa kamu baca disini >>Disini<<
  3. Setelah berhasil diaktifkan Wondershare Dr.Fone For Android 6.1.1.35 nya sekarang kamu hubungkan smartphone Android yang akan di recovery datanya ke komputer/laptop menggunakan kabel data.
  4. Selanjutnya aktfikan USB Debugging di Android kamu. (Baca: Cara mengaktifkan USB Debugging Android). 
  5. Jalankan aplikasi Dr.Fone For Android, dan silahkan explore sendiri aplikasinya. Cukup mudah kok untuk menggunakan aplikasi ini. Jika masih ragu tonton Video Demo nya >>Disini<<
  6. Selamat, kamu sudah berhasil menggembalikan data atau file kamu yang hilang di Android.
Sekarang file yang terhapus sudah bisa kembali seperti semula. Agar tutorial ini lebih gampang dimengerti InsyaAllah akan mimin buatkan tutorial video nya, namun harap bersabar dulu ya sobat.

Untuk mencegah kejadian yang sama pada lain waktu, kita bisa menggunakan aplikasi Dumpster Photo & Video Restore. Aplikasi yang mirip dengan Recycle Bin di komputer namun khusus untuk merestore foto dan video yang terlanjur dihapus. Dengan aplikasi ini nantinya file yang sudah dihapus bisa direstore sewaktu-waktu. Silahkan download aplikasi Dumpster Photo & Video Restore >>Disini<<.

PERHATIAN...!!!
Cara aktivasi sengaja tidak di share langsung di artikel ini untuk jaga-jaga dari penalti google karena membagikan aplikasi bajak@n. Trim's atas pengertiannya.

0 Response to "Cara Mengembalikan File Atau Data Yang Terhapus Di Android"

Posting Komentar

Komentar di blog ini dimoderasi sebelum ditampilkan,
Soo..jika ingin komentarnya di tampilkan jangan:
1. Spam
2. Junk
3. Sara
4. Dll yang melanggar